Roma 1 : 1 Pondasi Melayani Tuhan.
Pondasi dalam Melayani Tuhan menurut Roma 1 :1 Kitab ini ditujukan kepada orang Kristen yang ada diRoma, yang mana beberapa pasal memaparkan bahwa hakekatnya manusia itu berdosa. Dalam pengantar mengatakan status Paulus sebagai pelayan, ada 3 hal yang penting dalam melayani Tuhan. 3 Hal yang penting dalam melayani Tuhan: Rendah hati. Paulus tidak memposisikan diri…